Mengenai Saya

Foto saya
Hobi nerjemahin apapun, asal bahasa Jepang. Baru saja keterima di salah satu Fansubs sebagai penerjemah 'v')/ Tapi, yang digarap jauh dari kata "ikemen". Punya PJ di salah satu Fansub. Juga masih nerjemahin Owari no Seraph novel di kiminovel.
Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Galeri Bunga Hydrangea (Panca Warna)

Ini adalah foto-foto dari bunga Hydrangea (panca warna) yang ada di kebunku.

Yang pertama adalah foto saat Hydrangea (panca warna) berbunga sempurna di hari pertama.


Yang kedua adalah foto Hydrangea yang akan mengalami berubahan warna menjadi ungu kebiru-biruan seiring perubahan hari. Perubahan warna yang dihasilkan berbeda, tergantung akan intensitas cahaya matahari, kandungan unsur dalam tanah dan suhu udara.



Yang selanjutnya ingin diperlihatkan adalah kuntum baru calon bunga yang berwarna hijau. Saat pertama kali muncul di ujung batang daun, calon kuntum bunga akan menggelompol kecil berwarna hijau muda, yang akan mengalami berubahan warna. Perubahan warna yang terjadi pada bunga Hydrangea (panca warna) aku adalah dari hijau-putih-ungu-biru-coklat dan gugur.


Itulah Hydrangea ku.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar